Desain Komunikasi Visual

Pendahuluan

Program studi Desain Komunikasi Visual (DKV) mempertemukan seni dan teknologi dalam sebuah proses hasil karya seorang desain. Lulusan program studi ini memahami dasar dasar seni desain yang baik sekaligus menguasai teknologi di bidang desain grafis dan animasi untuk menghasilkan kreasi-kreasi yang penuh inovasi. Menjadikan mahasiswa DKV Nusa Putra dengan pengetahuan komunikasi visual yang kreatif, memahami makna sejarah dan budaya serta teknologi. Menghasilkan lulusan yang mampu menghasilkan portofolio media baru yang jelas dengan menunjukan kualitas, kreativitas, wawasan konseptual dan sikap standar seorang desain profesional. Ilmu dan kemampuan yang diperoleh lulusan prodi ini dapat diterapkan di berbagai aplikasi seperti desain untuk media cetak (koran, majalah, tabloid, buku), media elektronik (televisi, film) atau media on-line (desain web, multimedia portal dan digital publishing).

Visi

Pada tahun 2025 Unggul sebagai Program Studi Desain Komunikasi Visual dengan mengantarkan desainer desainer dengan kemampuan profesional yang siap menantang dunia global dan terima oleh masyarakat dengan mengutamakan inovasi dan kreativitas desain serta mengupayakan peningkatan taraf kehidupan masyarakat dan memperkaya kebudayaan nasional serta berjiwa wirausaha

Misi

  1. Menyelenggarakan program pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat yang menunjang pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi bidang Desain Komunikasi Visual.
  2. Mempersiapkan mahasiswa yang mampu memberikan solusi komunikasi visual berdasarkan penelitian kreatif, ilmu pengetahuan global dan teknologi.
  3. Mempersiapkan mahasiswa agar mampu melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dalam disiplin keilmuan terkait.

Prospek Karir Lulusan

Pada semeseter 6 mahasiswa di berikan pilihan peminatan sesuai dengan minat dan bakat dalam menjalani profesi kedepan sebagai Graphic Designer, Interior-Exterior, Designer, Web Designer, Comic Artist, Illustrator, Product Designer, Page Lay Outer, Video Editor, Colorist, Artist, Storyboard Artist, Narration Voice Artist, Photographer, Videographer, Cameraman, Audioman, Lighting man, Art Director, TV Producer.

Program Educational Objectives

  • Menyediakan lulusan yang mampu menghasilkan portofolio media baru yang jelas dengan menunjukan kualitas, kreativitas, wawasan konseptual dan sikap standar seorang desain profesional.
  • Menyediakan lulusan dengan pengetahuan komunikasi visual yang kreatif, memahami makna sejarah, budaya, teknologi dan ilmu pendidikan
  • Menyediakan lulusan dengan kemampuan berjiwa sosial dalam berkehidupan di masyarakat luas

SemesterKodeNama Mata Kuliah (In)Course Name (Eng)SKSECTSTotal
SKSECTS
WN10001Pendidikan PancasilaPancasila Education23.2
WU11001Bahasa Inggris AkademikEnglish for Academics23.2
DK11001Teori WarnaColor Theory34.81828.8
1DK11002Nirmana 2D2D Nirmana34.8
DK11003Studi KreatifCreative Study34.8
DK11004Menggambar DasarBasic Drawing34.8
DK11005Sejarah DesainDesign History23.2
WN10002Pendidikan KewarganegaraanCivic Education23.2
WU12002Bahasa Inggris ProfesiEnglish for Profession23.2
WU10003KenusaputraanKenusaputraan11.6
2DK12006Pengantar Desain Komunikasi
Visual
Visual Communication Design Introduction23.22032
DK12007Nirmana 3D3D Nirmana34.8
DK12008FotografiPhotography34.8
DK12009Menggambar BentukShape Drawing34.8
DK12010Komputer GrafisGraphics Computer46,4
WN20003Bahasa Indonesia dan BudayaIndonesian Language and Culture23.2
DK21011Metodologi DesainDesign Methodology34.8
DK21012TipografiTypography34.8
DK21013IlustrasiIllustration34.82235,2
3DK21014Desain Informasi & InstruksiInformation Design and Instructions46.4
DK21015Teori Komunikasi VisualVisual Communication Theory23.2
DK21016Semiotika VisualVisual Semiotics34.8
DK21023Estetika Desain & MultikulturalMulticultural & Design Aesthetics23.2
WN20004Agama dan EtikaReligion and Ethics23.2
DK22017Fotografi DesainDesign Photography34.8
DK22018Manajemen DesainDesign Management23.2
DK22019Visual IdentitasIdentity Visual46.42235.2
4DK22020BrandingBranding34.8
DK22021Tipografi AplikatifApplicable Typography34.8
DK22022Animasi 2D2D Animation34.8
DK22033Etika ProfesiProfessional Ethics23.2
DK31024Ilustrasi AplikatifApplicable Illustration34.8
DK31025Desain, Budaya & LingkunganCultural & Environmental Design34.8
DK31027VideografiVideography34.8
5DK31026Metodologi PenelitianResearch Methodology34.82438,4
DK31028Desain PeriklananAdvertising Design46.4
WU30005Praktek Kerja Lapangan (PKL)Work in Practice23.2
-MK Pilihan: Inti PeminatanSpecialization course69,6
FT32001KewirausahaanEntrepreneurship23.219-2430,4-38,4
WU30004Kuliah Kerja Nyata (KKN)Community Service23.2
-MK Pilihan I: MBKM/SCP
/Pendalaman
Elective Course I: MBKM/ SCP /In-
Depth
15-2024 -32
FT41002Filsafat IlmuPhylosophy of Science23.217-2227,2-35,2
7-MK Pilihan II: MBKM/SCP II
/Pendalaman
Elective Course II: MBKM/ SCP/In-
Depth
15-2024-32
8DK40034SkripsiThesis69,669.6
Jumlah148-158236,8-252,8